11 Arti Mimpi Menjadi Raja Menurut Primbon Jawa Yang Lengkap

Arti Mimpi Menjadi Raja - Raja, kadang diartikan sebagai bangsawan atau penguasa suatu negara, dan nama raja tidak sedikit yang digunakan sebagai nama anak, nama merk ataupun nama perusahaan, asalkan arti raja disitu tidak berkonotasi jelek pada lingkungannya, dan sering juga nama raja dikombinasikan dengan nama lain agar lebih mempunyai arti yang bagus, sehingga akan mempunyai arti yang sesuai dengan keinginannya. Nah, bagaimana seandainya seseorang mimpi menjadi raja, apa makna nya bagi yang mengalaminya?.

Kali ini kami ingin menjawab pertanyaan diatas, dan kami sudah susun beberapa arti mimpi-arti mimpi yang berhubungan dengan raja, oleh sebab itu seandainya Anda ingin mengetahuinya, silahkan Anda membacanya secara seksama hingga selesai.

11 Arti Mimpi Menjadi Raja Menurut Primbon Jawa Yang Lengkap

 kadang diartikan sebagai bangsawan atau penguasa suatu negara 11 Arti Mimpi Menjadi Raja Menurut Primbon Jawa Yang Lengkap

1. Arti Mimpi Menjadi Raja

Sungguh Patut berbahagia bagi yang mengalami mimpi tersebut, karena primbon jawa mengisyaratkan bahwa apabila seseorang mengalami mimpi menjadi raja itu artinya akan dimudahkan segala hal.

2. Arti Mimpi Menjadi Raja Firaun

Menurut orang-orang jaman dahulu konon ketika seseorang mengalami mimpi menjadi raja firaun itu primbon
Menyebutkan bahwa orang tersebut mempunyai rasa solideritas tinggi yaitu suka menolong sesamanya.

3. Arti Mimpi Didatangi Seorang Raja

Apabila seseorang mengalami mimpi, yang mana mimpi tersebut terjadi pada malam hari menjelang esok, lalu Anda telah mengalami mimpi didatangi seorang raja itu artinya akan ada peristiwa besar yang mungkin Anda akan masuk atau terseret dalam masalah itu, oleh sebab itu setelah membaca artikel ini, Anda kami anjurkan untuk waspada dan hati-hati dalam bertindak.

4. Arti Mimpi Bertemu Raja atau Ratu

Patut bersyukur bagi yang mengalami mimpi tersebut, karena menurut seorang ahli tafsir meramalkan bila seseorang mengalami mimpi bertemu seorang raja atau ratu itu artinya akan sukses dalam usaha apapun.


5. Arti Mimpi Melihat Seorang Raja

Sebuah pertanda yang bagus juga bagi yang mengalami mimpi ini, sebab primbon jawa mengisyaratkan bilamana seseorang telah mengalami mimpi melihat seorang raja itu artinya usaha yang Anda jalani sekarang akan mendatangkan keuntungan.

6. Arti Mimpi Menghadiri Pemakaman Raja

Kabar yang baik juga bagi yang mengalaminya, karena primbon jawa menafsirkan bahwa seseorang yang mengalami mimpi menghadiri pemakaman itu artinya Anda bakalan menerima sebuah rejeki atau warisan.

7. Arti Mimpi Menghadiri Penobatan Raja

Sebaiknya yang mengalami mimpi ini berbahagia, karena didalam primbon menyebutkan seseorang yang mengalami mimpi menghadiri penobatan raja itu artinya Anda akan mengalami kebahagiaan.


8. Arti Mimpi Dilantik Menjadi Raja

Bila seseorang mengalami mimpi dilantik menjadi raja itu pertanda yang sangat bagus, sebab orang-orang jaman dahulu masih mempercayai mimpi tersebut, ketika seseorang mengalaminya akan sukses dalam usaha apapun bentuknya.

9. Arti Mimpi Diri Sendiri Menjadi Raja

Menurut seorang ahli tafsir, bila seseorang mengalami mimpi diri sendiri menjadi raja itu artinya kekuasaan Anda makin lebar dan berpengaruh, misalkan ditempat Anda bekerja atau dilingkungan karir politik, tapi Anda harus ingat, bahwa sikap egois Anda mulai tidak disukai orang lain.

10. Arti Mimpi Melihat Raja Meninggal Dunia

Sudah sering disebutkan dalam primbon jawa bahwa seseorang yang telah mengalami mimpi melihat raja meninggal dunia itu artinya akan mendapat rejeki yang tak disangka-sangka.

11. Arti Mimpi Melihat Raja dan Ratu di Istana Bersama Pengawal dan Dayang-dayangnya.

Bila seseorang mengalami mimpi melihat raja dan ratu di istana bersama pengawal istana dan dayang-dayangnya itu artinya sesuatu yang diidam-idamkan Anda akan terwujud.

Demikianlah beberapa arti mimpi yang kebanyakan berkaitan dengan raja, semoga dalam sajian ini bisa membantu kerisauan Anda dalam mencari arti mimpi tersebut. Dan perlu kami ingatkan bahwa ulasan diatas hanyalah sifatnya ramalan saja, dan semua mungkin sudah tahu untuk membuktikan kebenarannya tentu saja sulit, nah apakah Anda mau percaya atau sebaliknya, terserah Anda dan semua kami kembalikan lagi kepada Anda.
Related Posts